SPESIFIKASI POMPA AIR JET PUMP SHIMIZU PC-260BIT TERBARU|Informasi Terbaru Seputar Pompa Air

SPESIFIKASI POMPA AIR JET PUMP SHIMIZU PC-260BIT TERBARU

SPESIFIKASI POMPA AIR JET PUMP SHIMIZU PC-260BIT TERBARU

Kita Semua juga tahu tentang pompa air yang satu ini. Pompa Air Shimizu PC-260BIT yang memiliki kemampuan untuk menghisap air pada sumur dengan kedalaman sedang bahkan pompa air yang satu ini dapat dioperasikan pada sumur yang memiliki kategori sumur dalam yaitu sumur yang memiliki kedalaman hingga 30 meter. Penggunaan pompa air shimizu pc-260bit ini dengan optimal yaitu pada kedalaman sumur 15 meter. Dan pada penggunaan yang optimal akan menghasilkan daya dorong yang optimal pula.
Shimizu PC-260BIT
Penggunaan pompa air yang optimal shimizu pc-260Bit ini mampu memberikan daya dorong hingga 60 meter. Daya dorong segitu termasuk daya dorong yang cukup kuat untuk kelas pompa air jet pump. Dengan penggunaan yang optimal akan menghasilkan rata-rata 30 liter permenitnya. dengan mengusung teknologi thermal protector akan membuat pompa yang satu ini lebih aman dari kebakaran mesin. hingga mesin pompa air ini akan menjadi lebih awet.
SPESIFIKASI POMPA AIR JET PUMP SHIMIZU PC-260BIT

Nama
Pompa Air Jet Pump
Merk
Shimizu
Tipe
PC-260BIT
Voltase
220V / 50 Hz 1 Phase
Daya Listrik
250 Watt (Running) / 600 Watt (Start)
Daya Hisap
30 meter ( Optimal di 15 meter)
Daya Dorong
60 meter (Max)
Total Head
60 meter
Kapasitas Maks
30 liter/menit pada Total Head 24 meter / 8 liter/menit pada Total Head 42 meter
Fitur
Thermal protector
Garansi
1 Tahun
Harga

SPESIFIKASI POMPA AIR JET PUMP SHIMIZU PC-260BIT TERBARU Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Kang Icung